Cara membuat link dengan gambar

CARA MEMBUAT GAMBAR YANG MENUJU LINK TUJUAN

link,adalah alamat atau lokasi file yang ada di internet.bagi kalian yang mempunyai blog download mungkin kalian sering menggunakan tulisan "DOWNLOAD" untuk menuju link tujuan.tapi lama-lama kalian menjadi bosan dengan cara itu dan ingin mwnggantinya dengan gambar.


Oke langsung aja caranya:
pertama kalian copy kode dibawah ini.

<a href="URL TUJUAN"><img src ="URL GAMBAR ANDA"/></a> 

NOTE: "URL TUJUAN" ganti dengan url tujuan anda,misal url download atau yang lainya.dan "URL GAMBAR ANDA" kalian ganti dengan url gambar.caranya kalian upload file gambar itu,misal di postingan lalu kalian salin url nya dan pastekan di"URL GAMBAR ANDA"

Cara penulisannya, kalian pada saat buat entri baru,pilih metode HTML pada pijok kiri atas.kemudian pastekan kode yang saya kasih tadi dan ganti urlnya
kemudian kalian pilih metode compose lagi dan lihat,sekarang gambarnya memiliki url tujuan.

Sekian info dari saya, terimaksih.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara membuat link dengan gambar"

Posting Komentar